Kamis, 26 Mei 2011

Sholat berhadiah IPOD...Mobil...Sama Istana???? Mang ada yak..waww...mau dong!!

Abu Hurairah radhiyallahu’anhu mengatakan bahwa Rasulullah bersabda,

“Seandainya manusia mengetahui pahala azan dan shaf pertama, kemudian mereka tidak mendapatkannya kecuali dengan undian, niscaya mereka melakukan undian itu. Seandainya mereka mengetahui pahala bersegera pergi menunaikan shalat, niscaya mereka berlomba-lomba kepadanya. Dan, seandainya mereka mengetahui pahala jamaah shalat isya dan subuh, niscaya mereka mendatanginya meskipun dengan merangkak.” [HR. Bukhari no. 341]

Tapi sayang… lihatlah kenyataannya!!!...




Coba kalau boleh ane berandai. Dibuat ayat seperti ini gan

“Kepada agan-agan sekalian, yang mengaku beriman, yang mau meluangkan waktunya kemasjid sholat berjamah, pulangnya silahkan untuk membawa masing masing hadiah dibawah ini

Sholat tepat waktu di shaf pertama tanpa ada tertinggal dari takbirnya imam, dapatkan hadiah langsung berupa



Bagi yang sholatnya 5 waktu gak tertinggal untuk berjamaah dimasjid silahkan bawa pulang hadiahnya berupa


Hadiah lainnya, bagi agan-agan sekalian yang sholatnya satu minggu penuh gak bolong-bolong sholat jamaah kemasjid dapatkan hadiah langsung berupa :



Yang mampu bertahan untuk sholat jamaah dimasjid selama 1 bulan penuh, dapatkan hadiah langsung berupa

Bagi yang mampu sholat tepat waktu selamat 40 hari dimasjid secara berjamaah dan selalu mendapatkan takbirnya imam maka silahkan bawa pulang hadiah berupa





Ane yakin gan..banyak yg pade rebutan..masjid-masjid pade penuh kayak 4 hari pertama tarawih....^_^
kayak gini nih..


"Sesungguhnya orang-orang yang paling mulia di sisi Allah SWT adalah orang-orang yang bertaqwa (Q.S Al Hujurat:13)

Semangatttttttttttttttttttt ^_^ 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar